Cara Root Redmi 2 Tanpa PC - Area Info Android

Cara Root Redmi 2 Tanpa PC - Area Info Android - Hallo sahabat Area Info Android, Pada Artikel yang anda baca kali ini dengan judul Cara Root Redmi 2 Tanpa PC - Area Info Android, kami telah mempersiapkan artikel ini dengan baik untuk anda baca dan ambil informasi didalamnya. mudah-mudahan isi postingan Artikel XIAOMI, yang kami tulis ini dapat anda pahami. baiklah, selamat membaca.

Judul : Cara Root Redmi 2 Tanpa PC - Area Info Android
link : Cara Root Redmi 2 Tanpa PC - Area Info Android

Baca juga


Cara Root Redmi 2 Tanpa PC - Area Info Android

Seperti kita ketahui pada awal bulan ini Xiaomi baru saja memasarkan smartphone terbaru mereka Redmi 2 di indonesia, dengan harga 1,5 juta kita sudah bisa memiliki smartphone ini.  Bagi yang baru saja memiliki smartphone LTE ini dan berkeinginan untuk membuka akses root bisa mengikuti tutorial dibawah ini.
Berterimah kasihlah pada agan agsan dari FB Group Redmi 2 yang telah menemukan metode rooting tanpa PC di Redmi 2.Di tutorial ini akan mengubah stock recovery menjadi CWM.
Berikut ini step by step cara root Redmi 2
  • Download ke 2 file ini :update.zip dan RootRedmi2.zip
  • Kemudian buka apliaksi Updater yang berada di dalam folder Tools
  • Selanutnya klik Option menu yang berada di bawah icon batere

  • Setelah itu pilih Select Package Update (Pilih paket pembaruan)
  • Berikutnya pilih file update.zip yang kita donlot tadi





















  • Nanti Redmi 2 kita akan Restart dan langsung proses instalasi
  • Setelah itu kita lakukan lagi untuk menginstall file root,
  • Masuk lagi  ke app Updater terus pilih Select Package Update (Pilih paket pembaruan)
  • Kemudian pilih file RootRedmi2.zip




















  •  Bagi yang sudah upgrade ke versi 6.4.4.0 atau 6.5.2.0 atau 6.6.6.0 atau 6.6.8.0, 7.0.9.0 nanti di CWM pilih Yes – Root Devices (/system/xbin/su)(gunakan tombol volume untuk navigasi naik-turun dan tombol Power sebagai Enter/OK)
  • Setelah selesai cek dengan menggunakan aplikasi Root Checker yang bisa kamu unduh di Google Play Store. Atau juga bisa dengan menginstall aplikasi yang membutuhkan Root akses seperti Titanium Backup.























Kalo berhasil Redmi 2 di Root pada aplikasi Root Checker tertulis “Congratulations root access is properly installed on this device“.

UNROOT
Bagi yang ingin Unroot dan mengembalikan Mi-Recovery silahkan flashing file UnRootRedmi2.zip. Caranya sama seperti di atas nanti pilih Yes- Install untrusted zip kemudian Reboot system.

Tutorial ROOT Redmi 2 Lollipop

  • Download ROOT Redmi 2 Lollipop
  • Letakan file tersebut di Internal Storage
  • Kemudian buka apliaksi Updater yang berada di dalam folder Tools
  • Selanutnya klik Option menu yang berada di bawah icon batere




















  • Setelah itu pilih Select Package Update (Pilih paket pembaruan)
  • Berikutnya pilih file Redmi2pLRoot.zip yang kita donlot tadi






















  • Nanti Redmi 2 kita akan Restart dan langsung proses instalasi
  • Kalo berhasil nanti ada aplikasi yang bernama SuperSU
  • Buka aplikasi tersebut nanti ada popup mengupdate binary…pilih NORMAL (jangan pilih CWM/TWRP, bisa bootloop!!!)













  • Kalo binary terupdate, berarti root berhasil




Demikianlah Artikel Cara Root Redmi 2 Tanpa PC - Area Info Android

Sekianlah artikel Cara Root Redmi 2 Tanpa PC - Area Info Android kali ini, mudah-mudahan bisa memberi manfaat untuk anda semua. baiklah, sampai jumpa di postingan artikel lainnya.

Anda sekarang membaca artikel Cara Root Redmi 2 Tanpa PC - Area Info Android dengan alamat link https://areainfodroid.blogspot.com/2016/07/cara-root-redmi-2-tanpa-pc-area-info.html

Subscribe to receive free email updates:

0 Response to " Cara Root Redmi 2 Tanpa PC - Area Info Android"

Posting Komentar